INFO INDUSTRI
4 Juli 2022
|
Penulis :
Editor Freightsight
Apa saja yang telah terjadi di industri logistik minggu lalu? Berikut adalah berita logistik pilihan selama sepekan lalu yang telah kami rangkum.
Demi Pulihkan Rantai Pasok Pangan Global, Menlu Retno Ajak Dunia untuk Bersatu
Beliau mengatakan dunia harus menemukan solusi damai di Ukraina dengan tetap menegakkan hukum internasional, serta memulihkan rantai pasok pangan serta pupuk global.
Baca lebih lanjut
Kawasan Batu Besar Memberikan Potensi Besar Menjadi Pusat Logistik di Batam
Pusat logistik tersebut mencakup gudang peralatan, tools and spare part, maintenance workshop, seperti misalnya cabin item: galley, lavatory,headrack, furnishing.
Baca lebih lanjut
Demi Tangani Krisis Pangan, Presiden Jokowi Serukan Negara G7 dan G20
Presiden menyerukan agar fasilitas ekspor gandum Ukraina bisa segera berjalan, serta komunikasi secara proaktif kepada publik dunia bahwa komoditas pangan dan pupuk dari Rusia tidak terkena sanksi.
Baca lebih lanjut
Kementerian PUPR akan Segera Gagas Proyek Tol Bawah Laut di IKN Nusantara
Menteri PUPR menuturkan bahwa Kementerian PUPR akan segera mengirimkan 25 insinyur muda ke Korea Selatan untuk menjalani pelatihan tentang smart city untuk IKN, Kaltim.
Baca lebih lanjut
Follow sosial media kami untuk dapatkan update berita tercepat seputar dunia logistik!
Instagram : @freightsight
Linkedin : Freightsight
Facebook : FreightSight
Bagikan artikel ini:
ARTIKEL TERKAIT
TERPOPULER
18 Maret 2024
1 Maret 2024
2 Februari 2024
17 Januari 2024
3 Januari 2024
19 Desember 2023
6 Desember 2023
5 Desember 2023
4 Desember 2023
Selalu update dengan berita terbaru!
LAPORAN INDUSTRI
18 Maret 2024
1 Maret 2024
2 Februari 2024
Copyright 2021 © Freightsight. Kebijakan privasi